Kurikulum ESQ Business School | THE EBS WAY


Description

The EBS Way Model

The EBS WAY adalah kurikulum berbasis pendidikan karakter yang diterapkan di ESQ Business School. Ibarat Sebuah rumah yang sempurna memiliki pondasi, tiang dan atap. Agar menjadi manusia yang paripurna, EBS perlu menyiapkan pondasi, tiang dan atap. Pondasi yang kita bangun adalah Belief, tiangnya adalah Values dan atapnya adalah Competency.